MitraBerita | Penjabat (Pj) Bupati Aceh Besar, Muhammad Iswanto bersama Forkopimcam Mesjid Raya, melibatkan mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) dari Universitas Syiah Kuala (USK) Banda Aceh dalam kegiatan pemasangan bendera Merah Putih dan bersih bersih pantai, di Gampong Meunasah Keude, Kecamatan Mesjid Raya, Kabupaten Aceh Besar, pada Jumat 2 Agustus 2024.